Posted by : Unknown Kamis, 10 November 2016



1.       Kesepadanan
a.       Mengandung unsur gramatikal S+P+O+K
·         Saya memakan roti tadi siang  (Aktif)
·         Roti dimakan saya tadi siang (Pasif)
b.       Tidak menjamakkan subjek
·         Ia sedang bermain, lalu belajar (Aktif)
·         Sebelum belajar, ia bermain (Pasif)
2.       Kesejajaran
·         Kakak membantu ibu memasak sop (Aktif)
·         Sop dimasak ibu dibantu oleh kakak (Pasif)
3.       Ketegasan
a.       Memberikan penekanan dalam suatu kalimat, dengan cara meletakkan kata yang ingin ditonjolkan didepan didepan
·         Tadi saya makan roti itu
·         Roti itu sudah saya makan
b.       Membuat urutan yang bertahap
·         Keluarga ini terdiri dari ayah, ibu dan anak (Benar)
·         Keluarga ini terdiri dari anak, ayah dan ibu (Salah)
c.       Melakukan pengulangan kata (untuk lisan)
·         Ia jujur, ia juga pekerja keras (lisan)
·         Ia jujur, juga pekerja keras (tulisan)
d.       Menggunakan partikel -lah, -pun, -kah
·         Dengarlah suara dia bernyanyi, sungguh merdunya
·         Apakah kamu sudah mengerjakan tugas?
·         Dimanapun kita berada persahabatan kita tetap terjaga
4.       Kehematan
·         Karena dia tidak dapat memasak, dia tidak membantu ibunya memasak (salah)
·         Karena tidak dapat memasak, dia tidak membantu ibunya (benar)
5.       Kecermatan
·         Personil band yang terkenal itu sedang manggung (Salah)
·         Personil band terkenal itu sedang manggung (Benar)
6.       Kepaduan
·         Kita hari ini akan membahas tentang berita terkini (tidak terpadu)
·         Kita hari ini akan membahas berita terkini (terpadu)
7.       Kelogisan
·         Sekarang listrik mati (tidak logis)
·         Sekarang listrik padam (logim)

- Copyright © MyBlog -SOFTSKILL- Powered by MYBLOG - Designed by Parista Dwi Putra -